Kamis, 15 Maret 2012


Sudah semester 2, ya memang semester ini adalah tantanggan tersendiri bagi siswa kelas X untuk mendapatkan jurusan yang mereka inginkan, tetap dalam izin dari orang tua mereka masing-masing.

Nah , kami berhasil mereview 100 siswa dari kelas X dengan cara memberi angket kepada mereka, dan inilah hasilnya :

- 56 % Voting untuk Angket IPA

- 42 % Voting untuk Angket IPS

- 2 % Voting dengan alas an Manut , alias nurutin nasib mereka

Alasan terbayak ingin masuk ke jurusan IPA adalah :

- Mereka ingin masuk ke PT dengan mudah

- Selain itu mereka mahir di mapel yang bersifat hitung-hitungan seperti , Matematika , Fisika , Kimia

- Mereka tidak terlalu pandai dengan pelajaran IPS yaitu misalnya Sejarah , Geografi, Ekonomi

Alasan terbanyak ingin masuk ke jurusan IPS adalah :

- Mereka mahir di mapel yang bersifat non eksak seperti , Sejarah , Sosiologi , Geografi

- Mereka tidak terlalu pandai dengan pelajaran IPA yaitu misalnya Kimia , Fisika dan Matematika

Alasan karena tak punya pilihan jurusan adalah :

- Mereka beralasan punya kepandaian pas-pas’an .

- Selain itu mereka hanya menginginkan jurusan tersebut karena ajakan teman.

- Mereka tidak mau berfikir panjang tentang kedepannya

Memang jurusan IPA dari dulu menjadi sosok seorang yang pintar , namun angan anggap jurusan IPS adalah jurusan yang buruk semata , mereka punya potensi kerja yang sangat besar , bahakn bisa dikatakan jauh lebih besar daripada jurusan IPA , karena seua orang bias jadi Sosialis namun tak semua orang bisa jadi scientist . intinya apapun arah dan tujuan itu pasti ada kekurangan dan kelebihannya.

So, selamat belajar adik-adik kelasku. Pilihlah jalan yang menurut kalian baik



G+


DMCA.com Protection Status Protected by Copyscape Plagiarism Detection
PERHATIAN! Jika Anda meng-copy artikel ini, mohon untuk sertakan 1 link aktif dibawah artikel yang mengarah ke halaman ini. Jika tidak, kami akan melaporkannya ke pihak Google untuk memproses Web/Blog Anda. Setiap hari kami mengecheck siapa saja yang mengCopy artikel kami. Terimakasih atas perhatiannya.

0 komentar:

Posting Komentar